PANTUN DAKWAH #UMAT

6.

Siram tanaman itu pagi dan sore

Agar mereka segar dan sehat

Jangan ragu menjadi Sholeh

Perlindungan Allah akan didapat

Allah berfirman:

إِنَّ وَلِيِّيَ اللَّهُ الَّذِي نَزَّلَ الْكِتَابَ ۖ وَهُوَ يَتَوَلَّى الصَّالِحِينَ
Sesungguhnya pelindungku ialah Yang telah menurunkan Al Kitab (Al Quran) dan Dia melindungi orang-orang yang saleh. (QS. Al A'raf: 196)

Tanjung Batu, 23 Desember 2020
#PantunDakwah
#UMAT
Ustadz MUTTAQIN Anang Toha






PANTUN DAKWAH #UMAT PANTUN DAKWAH #UMAT Reviewed by TARBIYAH SYAMILAH on 8:12 AM Rating: 5

No comments:

Powered by Blogger.